Foto bisnis
Eduardo Simorangkir – detikFinance
Sabtu, 22 Juli 2023 16:00 WIB
Jakarta – Properti Pacific Eagle milik Sukanto Tanoto dikabarkan telah membeli Tanglin Mall di Orchard Road, Singapura. Pusat perbelanjaan ini terhubung dengan hotel Jen Tanglin.