Besok Harganya Lebih Murah, Ini Bocoran ‘Subsidi’ Mobil Listrik
Jakarta – Pemerintah menjadwalkan “subsidi” kendaraan listrik berlaku mulai 20 Maret 2023. Skema bantuan pemerintah untuk pembelian mobil listrik belum diungkap secara jelas. Menteri Agus Gumiwang mengungkapkan penerima bantuan pemerintah…