United Tractors Kucurkan Rp 9 T Caplok Tambang Nikel Australia
Jakarta – PT United Tractors Tbk (UNTR) melalui PT Danusa Tambang Nusantara (DTN) mengambil saham perusahaan nikel asal Australia, Nickel Industries Limited. Perusahaan mengambil 19,99% dengan nilai yang dikucurkan sebesar…