Merasa RI Didiskiminasi, Mendag Protes Keras ke Uni Eropa
Jakarta – Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (Zulhas) mengaku geram akan kebijakan Undang-undang (UU) Antideforestasi atau European Union Deforestation Regulation (EUDR). Karena kebijakan itu dinilai akan merugikan perdagangan Indonesia. Zulhas mengatakan…