Dirumorkan Gabung ke Yamaha, Begini Kata Jonathan Rea
Jakarta – Jonathan Rea diisukan bakal bergabung ke tim WSBK Yamaha musim depan. Pebalap Kawasaki itu disebut-sebut akan mengisi satu tempat yang akan ditinggalkan oleh Toprak Razgatlıoğlu seiring kepindahan ke…