Pemesanan Civic Type R Disetop, Nggak Takut Jadi Bahan ‘Gorengan’?
Jakarta – Penggemar Honda Civic Type R tumbuh pesat. Bahkan, PT Honda Prospect Motor (HPM) terpaksa menghentikan sementara pesanan Honda Civic Type R. Meski harganya di atas Rp 1 miliar,…