Staf Luhut Sebut Cuma 2 Perusahaan Smelter yang Dapat Tax Holiday 20 Tahun
Jakarta – Deputi Investasi dan Pertambangan Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) Septian Hario Seto menyanggah kritikan ekonom senior Faisal Basri yang mengatakan negara tidak mendapatkan penerimaan apapun…